Tag: Pekan Imunisasi Nasional
DENPASAR, NusaBali - Sasaran Pekan Imunisasi Nasional (PIN) polio dosis pertama dan kedua dari Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Denpasar sudah mencapai 92,8 persen.
SINGARAJA, NusaBali - Upaya pemerintah dalam mencapai target vaksinasi polio pada program Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio di Kabupaten Buleleng terus digencarkan.
SINGARAJA, NusaBali - Pelaksanaan Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio di Kabupaten Buleleng telah memasuki hari keenam pasca pencanangan serentak pada 23 Juli 2024 lalu.
MANGUPURA, NusaBali - Pelaksanaan Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio tahun 2024 di Kabupaten Badung masih berlangsung.
AMLAPURA, NusaBali - Bupati Karangasem I Gede Dana meneteskan vaksin polio pada dalam acara Pekan Imunisasi Nasional (PIN) 2024 putaran I kepada anak-anak TK Negeri Pembina Karangasem, Jalan Untung Surapati, Amlapura, Selasa (23/7). Bupati Dana didampingi Nyonya Nuriasih Gede Dana, memberikan 2 tetes vaksin untuk setiap anak.
DENPASAR, NusaBali - Pemerintah Kota Denpasar menyediakan sebanyak 896 pos untuk pelaksanaan Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio tahun 2024 yang kegiatannya dimulai secara serentak pada Selasa (23/7), bertepatan dengan Hari Anak Nasional.
Sasaran PIN Polio untuk anak usia 0-7 tahun, 11 bulan, 29 hari, dengan jumlah sasaran 60.412.
BANGLI, NusaBali - Dinas Kesehatan (Diskes) Bangli akan menggelar Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio tahun 2024. PIN ini di Bangli menyasar 25.065 anak usia 0 - 7 tahun, 11 bulan, 29 hari. Hal tersebut disampaikan Kepala Diskes Bangli dr Nyoman Arsana, Rabu (17/7).
Topik Pilihan
-
-
-
-
Jembrana 01 Nov 2024 802 Pendaftar PPPK, 799 Penuhi Syarat
-
-
Denpasar 01 Nov 2024 Denpasar Terendam Banjir
-
-
Badung 01 Nov 2024 Curi Tas, Pemuda Maroko Dideportasi
-
Buleleng 31 Oct 2024 Kasus Terbakarnya Lahan di Sumberklampok
Berita Foto
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Presiden Anyar, Ganti Foto
Hari Ekonomi Kreatif Nasional 2024
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: PR Pemimpin Bali ke Depan
Rājan dharmaṃ ca arthaṃ ca kāmaṃ ca rakṣati. (Manavadharmasastra, 7.5)